Surah al isro' ayat satu :
سُبْحَانَ الَّذِي أَسْرَى بِعَبْدِهِ لَيْلاً مِّنَ الْمَسْجِدِ الْحَرَامِ إِلَى الْمَسْجِدِ الأَقْصَى
Terjemah suroh Al isro' ayata 1 :
“Maha Suci Allah, yang telah memperjalankan hamba-Nya pada suatu malam dari Al Masjidil Haram ke Al Masjidil Aqsha “ (Al Isra’:1)
Pengertian Isra' dan Mi'raj
Isra' adalah bahasa arab yand berati Perjalanan dan mi'raj artinya kenaikana ini secara etimologi sedangkan menurut istilah Isra' adalah perjalanan Nabi dari masjid Haram ke masjidil Aqso di Palestina .
Isra' adalah bahasa arab yand berati Perjalanan dan mi'raj artinya kenaikana ini secara etimologi sedangkan menurut istilah Isra' adalah perjalanan Nabi dari masjid Haram ke masjidil Aqso di Palestina .
Sedangkan Mi'raj adalah kenaikan Nabi kelangit yang ketujuh hingga ke sidrotul mintaha .
Isra' mi'raj nabi bersama dengan malaikat jibrul dan mengendarai buroq ,
Buroq sebagian ulama mengartikan dengan "barqun " atau dalam bahasa indonesia adalah kilat , karena kecepatannya melabihi jet dan pesawat . tapi perlu ditelaah lagi buroq bukan jenis wanita atau jenis lelaki adapun gambar yang sering kita lihat kuda berkepala wanita cantik adalah merupakan penghinaan dan tipu daya non-muslim yaitu orang yahudi agar Nabi Besar Nabi Muhammad itu suka sama wanita . ini jelas pengkeliruan anggapan . Nabi kita hanya beristri tujuh tapi lihat Nabi yang diutus kepada orang yahudi mislkan Nabi Sulaiman Alaihis salam istrinya 1000 dan Nabi Daus alahis salam 100 . Ini jelas jumlahnya lebih banyak . Tapi ingat kita tidak boleh tahqir atau meremehkan Nabi-Nabi sebab semua Nabi menikah bukan atas Nafsu dan Sahwat tapi berdasarkan perintah atau wahyu ilahi .
Menghinakan Nabi adalah kufur meskipun bukan Nabi Muhammad sebab semua Nabi adalah wajib kita imani dan meyakini mereka punya 4 sifat siddiq ,amanah , tablig , patonah .
Dalam penetapan tahun ini sangat banyak versi dari para dikma muslim namun yang mashur / tersebar dimasyarakat atas dasar pendapat ulama salaf bahwa isra' mi'raj Nabi Muhammad jatuh pada tanggal 27 rajab sekitar tahun 620-621 tahun Miladiah atau masehi .
Tahun waktu terjadinya isra' dan mi'raj Nabi dilandan kesedihan dan dicoba dengan Wafatnya pembela pendukung setia juga kekasih Nabi yakni istri Rosulullah Siti khodijah dimana beliau dalam da'wah Nabi , mati-matian membela dengan tenaga dan harta yang dimilikinya , dalam sejarah jelas bahwa siti Khodija adalah wanita yang kaya raya .
Disamping kesedihan itu Nabi juga ditinggal oleh Paman beliau Abu tholib dalam sejarah Abu tholib yang pertama wafat baru Khodijah rodyallohu Anha .
dengan di isra' dan mi'raj kan Nabi jelas ada sebagai pelibu lara dan duka yang ada ini mengajarkan kepada kita bila dilanda pilu dan duka seyogiyanya mengadakan wisata rohani dengan cara mengunjungi majelis taklim atu pengajian-pengajian , masjid , silarurahim dan sebagainya .
Insaallah dismabung ke postingan selanjutnya salam blogger dari kisah-kisah artikel ini juga bisa dijadikan Pidato tentang isra' mi'raj Nabi muhammad yang sekarang dimana-mana diperingati . hidupkan siar islam dengan berbondong-bondong memperinagti isra' mi'raj Nabi ditempat ku sekarang untuk ibu-ibu dan ntar malam untuk bapak-bapak dan malam juamat berikutnya Pemudan dan remaja masjid insaallah . Ayoo...Dukung Isra' Mi'raj Nabi Muhammad Nabi kekasih Allah . !!!
0 komentar:
Posting Komentar