Minggu, 10 November 2013

Bulu Mata : Tips Menebalkan Bulu mata Jadi Indah

Cara Melebatkan Bulu
Bulu mata yang tebal dan panjang  ,dan lentik adalah idaman semua orang . Berbagai produk kecantikan dan perawatan kecantikan yang sangat mahal telah dipakai oleh para wanita untuk mendapatkan bulu mata yang mempesona yakni tebal panjang dan lentik .
Namun munkin anda ingin mencoba menebalkan bulu mata dengan cara alami yang telah lama digunkan oleh masyarakat dunia dan hasilnya tidak kalah dengan produk kecantikan modren .
Lihatlah tips menebalkan bulu mata dibawah ini .
  1. Oleskan Minyak Alami
    Bulu mata bisa disuburkan pertumbhunannya jika mengoleskan minyak alami seperti minyak almon dan minyak zaitun dan sebagainya . Sebab minyak alami tersebut berkhasiat untuk menjadikan bulu mata Anda tumbuh lebih kuat dan tebal . Untuk mendapat  hasil optimal ,oleskanlah bahan tadi tiap hendak tidur di malam hari saat istirahat .
     
  2. Gunakan Petroleum Jelly
    Agar bulu mata kuat dan tidak mudah rontok dan kuat , oleskanlah petroleum jelly pada bulu mata di waktu malam hari disaat mau tidur. Jika Anda memiliki bulu mata yang berwarna gelap, oleskan sedikit petroleum jelly atau lip balm sebagai pengganti dari masakara agar tampak bercahaya
     
  3. Mengkonsumsi Biotin
    Biotin atau vit b7 adalah merupakan suplemen untuk mengkokohkan rambut dan kuku, termasuk juga bulu mata. Mengkonsumsi biotin ini diakui dapat merangsang tumbuhnya bulu mata. Tak hanya kuat, bulu mata dapat terlihat tebal dan berkilau.

0 komentar:

Posting Komentar