Senin, 01 Juli 2013

Cara Mengobati Diabetes Dengan Kulit Salak

Obat diabetes dengan Salak- Salak adalah tumbuhan berduru dan sebenarnya juga buahnya saat belum layak ambil atau matang ini berduri , salak rasanya manis , masam , lengket dileher ini rasa salak sidimpuan atau sumatra utra . disana disebut kota salak karena mata pencarian mereka di kota tersebut adalah berkebun salak .
Salak yang enak dikonsumsi buahnya ternyata pada kulit buah salak tersebut bisa dimanfaatkan untuk mengobati penyakit diabetes , karena kulit salak mengandung   Ferulic Acid dan Proline yaitu senyawa yang mendorong terbetuknya kolagen dan elastin , Cinnamic acid derivatives yaitu  senyawa yang mendorong regenerasi sel epitel ,Pterostilbene yakni  senyawa ini merupakan zat anti diabetes dan berperan langsung dalam menurunkan kadar gula darah , Arginin adalah senyawa yang menstimulir pembelahan sel dan memperkuat biosintesa protein . kandungan yang dikandung kulit salak tersebutlah yang dapat dimanfaatkan untuk obat diabetes .
manfaat kulit salak obat diabetes
Bagi anda yang ingin mencoba obat alami untuk diabetes ini silahkan simak clangkah-langkah berikut ini :
  • Sediakan kulit buah salak tanpa buahnya sekitar 100 gr.
  • Cuci sampai bersih.Kemudian masukkan ke dalam kuali tanah
  • larutkan dengan air 1000 ml.
  • Rebus menggunakan api yang tidak terlalu besar , sampai mendidih airnya.
  • Saring dan minum airnya.
  • Minumlah teh kulit salak ini secara rutin .

Sekian yang dapat kami bagikan untuk anda , semoga bisa menangani masalah penyakit diabetes yang diderita .

0 komentar:

Posting Komentar